Ada Apa Saja Jurusan di STMKG?
Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG) adalah institusi pendidikan kedinasan yang beroperasi di bawah naungan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG). STMKG menawarkan program pendidikan tinggi setara Diploma IV (D4) dengan durasi studi empat tahun. Setelah lulus, para mahasiswa akan diangkat menjadi aparatur sipil negara (ASN) di BMKG dengan pangkat golongan 3A
Selama menjalani pendidikan di STMKG, para taruna dan taruni akan mendapatkan pembelajaran yang mengintegrasikan unsur semi militer serta memiliki peluang untuk melanjutkan pendidikan ke tingkat yang lebih tinggi. Seluruh biaya pendidikan di STMKG ditanggung oleh pemerintah, sehingga para taruna dan taruni bebas dari kewajiban membayar uang kuliah.
Dengan berbagai keunggulan yang telah disebutkan, tidak mengherankan jika STMKG menjadi salah satu sekolah kedinasan dengan jumlah pendaftar tertinggi pada tahun 2023.
Taruna dan taruni STMKG akan menjalani pendidikan yang menggabungkan unsur semi militer selama masa studi, dengan peluang untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi. Seluruh biaya pendidikan ditanggung oleh pemerintah, sehingga mereka tidak dikenakan biaya kuliah.
STMKG menawarkan empat jurusan yang dapat dipilih oleh calon taruna dan taruni. Berikut daftar jurusan yang tersedia:
Meteorologi
Program studi ini berfokus pada ilmu cuaca dan fenomena atmosfer. Lulusan jurusan ini dilatih untuk melakukan pengamatan, memproses, dan menganalisis data meteorologi, serta menyampaikan informasi dan prakiraan cuaca kepada masyarakat.
Klimatologi
Jurusan ini mendalami ilmu tentang iklim dan berbagai perubahan yang terjadi. Lulusan klimatologi memiliki keahlian dalam melakukan pengamatan, mengolah, dan menganalisis data klimatologi, serta memberikan informasi dan solusi terkait dampak perubahan iklim kepada masyarakat.
3. Geofisika
Program studi ini berfokus pada studi tentang bumi dan peristiwa geofisika yang terjadi di dalamnya. Lulusan dari jurusan ini akan memiliki kemampuan untuk melakukan pengamatan, mengolah, dan menganalisis data geofisika, serta memberikan informasi dan langkah-langkah penanggulangan terhadap bencana geofisika seperti gempa bumi, tsunami, letusan gunung berapi, dan tanah longsor.
4. Instrumentasi
Program studi ini berkaitan dengan perangkat yang digunakan untuk mengukur berbagai parameter di bidang meteorologi, klimatologi, dan geofisika. Lulusan jurusan ini akan dilatih untuk merancang, memproduksi, mengkalibrasi, memelihara, dan memperbaiki peralatan instrumentasi di bidang MKG.
Pendaftaran untuk masuk STMKG tahun 2025 memang belum dibuka, namun tidak ada salahnya untuk mempersiapkan diri sejak sekarang dengan merujuk pada persyaratan yang berlaku pada pendaftaran STMKG tahun 2024
TELAH HADIR, BIMBINGAN BELAJAR PERSIAPAN LULUS TES PERGURUAN TINGGI KEDINASAN PERTAMA, TERBAIK DAN TERSIAP DI INDONESIA TERBUKTI 90% LOLOS SKD & 80% LOLOS PERGURUAN TINGGI KEDINASAN, BAGI KAMU YANG INGIN IKUT SELEKSI MASUK SEKOLAH KEDINASAN 2024 MULAI PERSIAPKAN DARI SEKARANG YUK BERSAMA BIMBEL AKSES!
Dengan Bimbingan Belajar Online & Offline yang memiliki kualitas pengajar yang Profesional sudah teruji didukung oleh Soal terupdate 2024 yang sudah berstandar HOTS, Tersedia lebih dari 50.000+ Video Pembelajaran, Tips & Trik Lulus Tes Sekolah Kedinasan, Tryout SKD berbasis CAT, Sehingga Kamu akan semakin Siap Menghadapi Tes masuk Sekolah Kedinasan 2024 Bersama Bimbel Akses.
Apa sih kelebihan Bimbel Akses?
✔ Metode belajar terlengkap (kelas tatap muka, kelas online, belajar mandir)
✔ 80% tenaga pengajar ASN dari Kementerian & 20% Akademisi Dosen
✔ Perpustakaan digital dan Cek jurusan
✔ Try Out offline & online dengan SOAL TERUPDATE di tokedinasan.com
✔ Grup diskusi intensif
✔ GRATIS soal harian plus pembahasan
✔ Puluhan video pembelajaran di akseslearning.com
✔ dan fasilitas Menarik lainnya
Segera wujudkan Impianmu untuk lolos ke Sekolah Kedinasan favorit kamu by Akses Education Centre.
Kamu mau ikut kelasnya?
Daftar di sini
Punya pertanyaan lain?
Hubungi Kami
Referensi: https://www.kompas.com/edu/read/2023/11/04/070500571/4-jurusan-yang-ada-di-stmkg-simak-syarat-masuknya